YAPTI Jeneponto Kukuhkan 208 Wisudawan dan Wisudawati

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Jeneponto.

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi dan Sekolah Tinggi Keguruan Ilmu Pendidikan (STIE-STKIP) YAPTI Jeneponto kembali mengukuhkan 208 alumni dalam wisuda sarjana ke XXI dan Dies Natalis XXXI di gedung Passitangarri, Jeneponto, Selasa 25 Januari 2022 lalu.

208 orang alumni itu terdiri dari STIE 141 orang dan STKIP 67 orang dengan beberapa program studi (prodi) yakni prodi Pendidikan Bahasa Indonesia, Matematika, Biologi dan prodi Ekonomi Pembangunan.

Diantara 208 alumni yang dikukuhkan, melahirkan 12 orang lulusan berprestasi dari beberapa program studi diantaranya prodi Bahasa Indonesia 3 orang, Matematika 2 orang, Biologi 2 orang dan prodi Ekonomi Pembangunan 5 orang.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Ada Penarikan Paksa, Kantor FIF Makassar Didatangi Sejumlah Ojek Online Tuntut Keadilan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dugaan Aksi Perampasan Mobil oleh Debt Collector WOM Finance Tuai Kecaman Diduga Langgar Aturan OJK dan UUD Perlindungan Konsumen

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dunia pembiayaan kembali tercoreng dengan terjadinya insiden dugaan penarikan paksa kendaraan roda empat jenis Sedan Baleno oleh oknum...

Rombongan Mahasiswa Fakultas Teknik UNHAS Diterima Bupati Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Kunjungan Rombongan mahasiswa Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin dan disambut langsung oleh Bupati Frederik V Palimbong...

Kapolres Pelabuhan Makassar Berikan Penghormatan Tertinggi Kepada Personel Purna Bhakti Lewat Tradisi Pedang Pora

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana haru namun penuh kehormatan menyelimuti halaman Polres Pelabuhan Makassar saat upacara Wisuda Purna Bhakti...

Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab Sejumlah Pejabat Utama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana pagi di Jalan WR Supratman tampak berbeda pada Jumat (28/11/2025). Deretan personel Polres Pelabuhan...