Bupati Sidrap Dollah Mando Pantau Vaksinasi Booster ASN

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Diantara para ASN, tampak Sekretaris Kabupaten Sidrap, Sudirman Bungi turut menerima vaksin dosis ketiga itu.

Sudirman Bungi menyatakan, vaksinasi untuk ASN dilaksanakan dua hari, 17-18 Februari 2022.

Hal itu agar ASN memiliki kekebalan dalam melaksanakan tugas pelayanan masyarakat. “Vaksin telah terbukti sebagai instrumen untuk menangani pandemi, karenanya perlu kita dukung dan laksanakan bersama,” ujar Sudirman Bungi.

Di tempat yang sama, Juru bicara Satgas Covid-19 Kabupaten Sidrap, Dr. Ishak Kenre menjelaskan, vaksinasi diberikan kepada masyarakat berusia 18 tahun ke atas, dan memiliki interval minimal enam bulan dari vaksin kedua.

“Vaksinasi ini juga akan dilakukan secara masif untuk masyarakat umum melalui puskesmas masing-masing,” ungkap Ishak Kenre yang juga Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit pada Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan KB Sidrap.

Ditambahkan Ishak Kenre, di kesempatan itu para petugas vaksinasi mengenakan baju adat. “Ini untuk menyemarakkan Hari Jadi ke-678 Sidenreng Rappang yang tepat diperingati hari ini,” pintah Ishak Kenre. (Risal Bakri).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bhabinkamtibmas Hentikan “Bali” Di Walattasi Desa Watu

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...