Kodiklatau Bersih-Bersih Menjaga Lintasan Sejarah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Guna memelihara dan merawat monumen yang ada di lingkungan Makodiklatau, personel Kodiklatau membersihkan monumen pesawat tempur F-18 Sabre dan pesawat tempur Mig-17 Fresco yang berdiri dengan gagah di taman depan Makodiklatau.

Hal itu disampaikan Komandan Kodiklatau, Marsekal Madya TNI Nanang Santoso dalam siaran pers yang diterima media ini, Kamis (24/02/2022).

Menurut catatan sejarahnya, kedua pesawat tersebut telah menorehkan kejayaannya TNI AU dalam pelaksanaan operasi udara pada masa sejarah perjuangan bangsa Indonesia.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pembalap Asal Bastem Tewas Kecelakaan Pada Kejurda Grasstrack Motorcross di Toraja Utara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...