Kandidat Ketua Inkindo Sulsel, Siap Bantu Anggota Selama Tiga Tahun

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Makassar.

Konsolidasi tim pemenangan Ilham Tenri Oddang, S.T. di RM Ulu Juku, Jumat (25/2/2022) dihadiri sejumlah konsultan senior.

Ito, panggilan akrab Ilham Tenri Oddang, tampil menyampaikan visi misi selaku calon ketua Ikatan Nasional Konsultan Indonesia (Inkindo) Sulsel periode 2022-2026.

Ia siap bersaing dengan dua kandidat lainnya, merebut suara mayoritas pada Musprov XIII Inkindo Sulsel, 9 Maret 2022 mendatang.

Di depan para seniornya, Ito menyatakan obsesinya untuk menjadikan Inkindo terdepan sebagai organisasi pengusaha jasa konsultan.

Ilham Tenri Oddang, S.T. saat memaparkan visi misi di depan sejumlah konsultan senior di RM Ulu Juku, Jumat, 25 Februari 2022.

 

“Lima tahun ke depan, Inkindo berbasis digital, akan terpercaya dan modern, serta siap menghadapi era pasar bebas,” paparnya.

Untuk merealisasikan impian itu, Ito jika diberi amanah akan membentuk suatu bidang yang khusus menangani kesiapan anggota menghadapi persaingan di era ekonomi digital.

“Melalui wadah itu nanti semua anggota dapat menyesuaikan diri dengan
perkembangan ekonomi dan persaingan digital saat ini,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ribuan Masyarakat Padati Istana Jongaya, Ada Apa ?

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hasanuddin Dorong Optimalisasi Penyerapan Gabah dan Beras Demi Ketahanan Pangan Nasional

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, menghadiri pertemuan strategis bertajuk Optimalisasi Penyerapan Pengadaan Gabah dan Beras...

Kapolres Soppeng : Perbanyak Amalan di Bulan Suci Ramadhan 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Dalam bulan suci Ramadhan yang penuh berkah bagaimana memperbanyak amalan serta memanfaatkan untuk meningkatkan keimanan...

Grand Opening Kedai Cendrawasih, Sajian Autentik Dalam Hangatnya Kebersamaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kota Makassar kini memiliki destinasi kuliner baru dengan dibukanya Kedai Cendrawasih di Jalan Cendrawasih No.432,...

70.113 Guru Binaan Kemenag Mulai Ikuti PPG Daljab Angkatan I, Mendorong Transformasi Digital Pendidikan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Kementerian Agama resmi membuka Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan (Daljab) angkatan I, yang...