Target Tujuh Sasaran, Polres Toraja Utara gelar Operasi Keselamatan 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT — Toraja Utara

Polres Toraja Utara mulai hari ini tgl.1- 13 Maret 2022 menggelar Operasi Kepolisian dengan sandi ” Keselamatan 2022 “

Kegiatan Operasi di awali dengan Gelar Pasukan di Mapolres Toraja Utara dengan Inspektur Upacara Kapolres Toraja Utara AKBP Eko Suroso, S.ik.

Kapolres Toraja Utara dalam amanahnya  menyampaikan maksud dan tujuan dari penggelaran Ops Keselamatan 2022 adalah meningkatkan kesadaran warga dalam berkendaraan, menekan angka kecelakaan lalu lintas dengan fatalitas  orang meninggal dunia, membudayakan tertib berlalu lintas dan mengedukasi masyarakat tentang bagaimana tata cara berkendaraan yang baik dan benar dengan mengedepankan selalu prinsip Keselamatan Adalah yang utama.

Dikatakannya, ada beberapa prioritas pelanggaran yang menjadi target dari pada operasi keselamatan 2022, yaitu sebagai berikut :

1. Pengendara dibawa umur;
2. Pengendara tidak menggunakan helm;
3.Pengendara berboncengan lebih dari 1
4.Pengendara menggunakan HP
5.Pengendara terpengaruh alkohol
6.Pengendara melawan arus
7.Pengemudi tidak menggunakan sabuk pengaman.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dengan Humanis, Polres Pelabuhan Makassar Amankan Aksi Unjuk Rasa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

INTI Jeneponto Torehkan Prestasi Akreditasi, Tegaskan Peran Pendidikan untuk Putra Daerah

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Institut Turatea Indonesia (INTI) Jeneponto terus menunjukkan keseriusannya membangun pendidikan tinggi di wilayah selatan Sulawesi....

PGIW Sulselra Gelar Lomba Paduan Suara Gerejawi Antar Gereja dan Mitra, Rangkaian Peringatan HUT Ke-75 PGI dan Hari Reformasi Gereja 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Persekutuan Gereja-gereja di Indonesia (PGI) dan Hari...

Mukernas KKSS 2025, Kibarkan Semangat Kebersamaan di HUT ke-49

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Badan Pengurus Pusat Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (BPP KKSS) bersiap menggelar hajat besar, Musyawarah Kerja...

Mentan Amran Lepas Kepulangan Presiden Brasil

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mendampingi dan melepas kepulangan Presiden Brasil di Pangkalan TNI...