Tingkatkan Wawasan dan Kreativitas, SMP Pesantren IMMIM Gelar Festival Middle Semester 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.CO.ID.MAKASSAR—Untuk meningkatkan wawasan dan kreativitas, SMP Pesantren IMMIM Putra Makassar melaksanakan Festival Middle Semester di Aula pesantren IMMIM Tamalanrea tanggal 2,3 dan 5 Maret 2022

Kegiatan ini merupakan agenda tiap pertengahan semester. Para santri diberi kesempatan tampil presentasekan mata pelajaran yang diminati.

Presentase disaksikan tim juri, guru-guru serta para santri yang hadir menyaksikan penampilan teman-temannya.

Kegiatan yang berlangsung 3 hari ini dilakukan satu tingkatan setiap hari ,mulai kelas 3,2, dan hari terakhir kelas 1 SMP.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Danny Pomanto Raih Penghargaan Kepala Daerah Inovatif

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Wali Kota Tarakan Berbagi Praktik Baik dalam Latsar ASN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Wali Kota Tarakan, dr. H. Khairul, M.Kes., memberikan ceramah inspiratif bertema “Membangun Profesionalisme ASN: Pilar...

Atas Perintah Jaksa Agung, Kajati Sulsel Minta Pemprov Tunda PTDH Dua Guru dari Luwu Utara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Atas perintah langsung Jaksa Agung ST Burhanuddin, Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) Dr....

Diduga Ada Penarikan Paksa, Kantor FIF Makassar Didatangi Sejumlah Ojek Online Tuntut Keadilan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Puluhan pengemudi ojek online mendatangi kantor FIF GROUP di Jalan Emmy Saelan, Kota Makassar, Rabu...

Kuliah Umum Wamen Diktisaintek di PNUP, Besok !

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Diktisaintek), Prof. Stella Christie, A.B., M.A., Ph.D., dijadwalkan...