Wakapolres Gowa : Setiap Personel Harus Bijak Bermedia Sosial, Jangan yang Kontraproduktif

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Jadi setiap personel harus benar-benar mengetahui isi konten yang diposting di media sosial apakah itu dilakukan oleh masyarakat umum. Harapan saya seluruh personel harus bijak dalam bermedia sosial dan jangan sampai melakukan hal-hal yang kontraproduktif, ujar Wakapolres Gowa Kompol Soma Miharja

Begitu banyak postingan yang dengan sengaja dilakukan oleh pihak-pihak tertentu untuk membuat suasana gaduh. Hal ini harus kita antisipasi dengan upaya memberikan pencerahan atau edukasi kepada seluruh masyarakat agar tidak mudah ikut terhasut atas postingan tersebut.

Di akhir arahan Wakapolres berharap setiap personel kembali mengajak semua keluarga besar Polri agar mendukung kebijakan yang ditekankan pimpinan Polri untuk lebih lebih bijak dalam bermedia sosial, pungkas Kompol Soma Miharja. (*irw).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dengan Sigap, Personel Polsek Wajo Gerak Cepat Bantu Seorang Lansia Jatuh di Badan Jalan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hasanuddin Dukung Percepatan Pembangunan Koperasi Merah Putih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko bersama Kasdam Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., dan...

Koramil 1408-05/Mariso Gelar Karya Bhakti Penanaman Pohon di Kecamatan Mariso

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Koramil 1408-05/Mariso menggelar kegiatan Karya Bhakti berupa penanaman pohon di Jalan Anggrek 3, Kelurahan Bontorannu,...

Kodim 1408/Makassar Tingkatkan Kesiapsiagaan Teritorial Lewat Pembinaan Mitra Karib

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kodim 1408/Makassar menggelar kegiatan Pembinaan Jaring Mitra Karib yang berlangsung di Aula Makodim 1408/Makassar, Kamis...

Bhabinkamtibmas Pulau Barrang Lompo Sambangi Warga, Laksanakan Patroli dan Silaturahmi Penuh Kehangatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana berbeda terasa di Pulau Barrang Lompo, Kecamatan Kepulauan Sangkarrang, Makassar. Malam itu, suasana pesisir...