Bupati Pinrang Pantau Kegiatan Vaksinasi Massal di PT Biota Laut Ganggang Suppa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

 

PEDOMANRAKYAT, PINRANG. – Bupati Pinrang Irwan Hamid, memantau langsung proses pelaksanaan vaksinasi massal yang diadakan oleh PT Biota Laut Ganggang (BLG) Suppa, Pinrang di Kantor PT BLG Suppa, Kamis (10/3).

Bupati Irwan mengatakan, vaksinasi ini penting. Selain untuk menambah kekebalan tubuh, juga sebagai salah satu langkah untuk mengurangi potensi penularan covid-19 yang sampai saat ini masih menjadi pandemi.

“Untuk itu kami berharap, masyarakat Pinrang dapat ikut serta dalam program vaksinasi covid-19 seperti ini,” harap Bupati.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pj Gubernur Sulsel Puji Kinerja Pemda Kabupaten Enrekang Dalam Perayaan HUT ke 64

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Resmi Dilantik, Pemkab Sinjai Ajak IDI Membangun Daerah

PEDOMANRAKYAT, SINJAI - Pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Kabupaten Sinjai resmi dilantik oleh Ketua IDI Wilayah Sulawesi...

Sekda Pinrang Lepas Peserta See You Run 5K dan 10K

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Ribuan peserta lomba lari 'See You Run 10K dan 5K' yang digelar See You Cafe...

Wujud Kedekatan Polri dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Herlang Aktif Terlibat Kegiatan Sosial di Wilayah Binaannya

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA – Wujud kepedulian dan kedekatan Polri dengan masyarakat kembali terlihat dalam kegiatan sosial yang dilakukan Bhabinkamtibmas...

SMA Negeri 2 Enrekang Ikut Vicon Hari Bumi Sulsel, Gaungkan Gerakan “SMADA Hijau”

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Dalam rangka memperingati Hari Bumi 2025, UPT SMA Negeri 2 Enrekang ambil bagian dalam acara...