Jumat Berkah, Kodim 1420 Sidrap Salurkan Sembako Untuk Santri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PANGKAJENE –

Kodim 1420 Sidrap memanfaatkan hari Jumat sebagai momentum menyalurkan bantuan sembako kepada para santri di Kabupaten Sidrap setiap pekan.

Kali ini, personel Koramil 1420-06, menyasar Pondok Pesantren Darul Ihsan Desa Cipotakari, Kecamatan Pancarijang Kabupaten Sidrap, Jum’at (11/03/2022) pagi.

Dandim 1420 Sidrap, Letkol Inf Dodi Nur Hidayat, mengaku bersyukur karena masih dapat terus berbagi kepada saudara-saudara kita yang kurang mampu, terkhusus kepada anak-anak santri di Kabupaten Sidrap.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Panitia Natal Polda Sulut Kembali Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Pantau Pelaksanaan Program MBG di 2 Sekolah di Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Bupati Pinrang, A Irwan Hamid bersama unsur Forkopimda memantau langsung pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis...

Tradisi Berbagi Takjil : OSIS SMA Negeri 2 Enrekang Salurkan Kebaikan untuk Pengendara di Poros Enrekang Makassar

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Mengusung semangat kepedulian dan kebersamaan, pengurus OSIS SMA Negeri 2 Enrekang bersama Tim Kesiswaan kembali...

Komunitas Guru Hebat Buka Puasa Bersama dan Bagikan Takjil di Labakkang

PEDOMAN RAKYAT, PANGKEP.- Komunitas Guru Hebat Berbagi (GHB) menggelar kegiatan berbagi takjil dan buka puasa bersama sukses dilaksanakan...

Respons Terhadap Maraknya Aksi Premanisme, Polres Pelabuhan Perketat Patroli di Berbagai Titik Rawan Premanisme

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Polres Pelabuhan Makassar semakin memperketat patroli di berbagai titik rawan premanisme guna menciptakan rasa aman...