Kapolri Turun Langsung ke Pasar Pastikan Stok Minyak Goreng Untuk Warga Aman

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, Bekasi – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo turun langsung meninjau ke pasar tradisional Bantar Gebang, Bekasi, Jawa Barat, guna memastikan stok atau ketersediaan minyak goreng untuk memehuhi kebutuhan dari masyarakat aman.

Selain memastikan tidak terjadinya kelangkaan, Sigit juga berdialog langsung kepada para pedagang di pasar tersebut, untuk mengecek harga jual dari minyak goreng dipasaran.

Dalam dialognya bersama pedagang pasar, Sigit memastikan apakah stok dari minyak goreng yang dibutuhkan masyarakat dalam keadaan aman atau tidak.

“Stok minyak goreng cukup untuk berapa hari?,” tanya Sigit kepada pedagang minyak goreng di pasar tradisional Bantar Gebang, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (16/3/2022).

“Setiap hari pak. Paling lama dua hari sudah datang,” jawab salah satu pedagang pasar kepada Kapolri.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Cegah Kriminalitas di Perairan, Satpolair Polres Pelabuhan Makassar Laksanakan Patroli

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Lewat Dialog Santai, Bhabinkamtibmas Pererat Kerukunan Warga Kelurahan Ende

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kehadiran polisi di tengah masyarakat bukan semata soal penegakan hukum, melainkan juga membangun kedekatan dan...

Sentuhan Kemanusiaan di Dermaga Paotere, Satpolairud Polres Pelabuhan Makassar Tuai Apresiasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sentuhan kemanusiaan kembali ditunjukkan Satpolairud Polres Pelabuhan Makassar melalui patroli dialogis di Dermaga Pelabuhan Paotere....

Sentuh Hati Warga, Bhabinkamtibmas Tabaringan Rawat Kamtibmas dengan Dialog Humanis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya membangun keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan tenteram terus diperkuat melalui pendekatan...

Raih Predikat WBK dan Penghargaan Kapolda Sulsel, Kapolres Sinjai Torehkan Prestasi Membanggakan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh jajaran Polres Sinjai. Dalam momentum yang hampir bersamaan, Kapolres Sinjai...