Kapolres Sinjai Pastikan Pelaksanaan Pilkades Serentak Berjalan Aman dan Lancar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Sinjai AKBP Rachmat Sumekar memastikan pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) yang digelar secara serentak, Kamis (17/03/2022), berjalan dengan aman dan lancar.

Kapolres Sinjai menyampaikan apresiasi kepada seluruh masyarakat, dan berterimakasih kepada personelnya, TNI, Pemerintah Daerah, panitia Pilkades, pasangan calon, tim sukses, tokoh masyarakat, termasuk juga media massa yang telah berpartisipasi dalam menyukseskan Pilkades di wilayah Kabupaten Sinjai.

“Terima kasih telah berperan aktif menjaga Kamtibmas selama pelaksanaan tahapan Pilkades terlebih penerapan protokol kesehatan, mulai dari tahap pencoblosan hingga proses penghitungan suara berjalan dengan aman dan lancar,” ucapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wabup Kepulauan Selayar Jadi Pusat Perhatian di Forum Pimpinan PTS se-Sulsel
Berita sebelumnya
Berita selanjutnya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kunjungi Kodim 1403/Palopo, Pangdam XIV/Hasanuddin: Prajurit Harus Jadi Motor Solusi bagi Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Ketua Persit KCK PD XIV/Hasanuddin Ny. Renny Bangun...

Kedatuan Luwu Anugerahi Kehormatan Adat kepada Pangdam Hasanuddin

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menerima Pin Kehormatan Kedatuan Luwu dalam rangkaian kunjungan kerja...

Bupati Lutra Komitmen Sukseskan Sekolah Rakyat

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Abdullah Rahim, tidak henti-hentinya terus...

Penanaman Pohon di Camba Berua, Koramil 1408-01/Ujung Tanah Tunjukkan Kepedulian Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Koramil 1408-01/Ujung Tanah bersama pemerintah kelurahan dan masyarakat melaksanakan kegiatan Kerja Bakti Penanaman Pohon...