Pimpin Apel Pagi, Ini Arahan Kasat Lantas Polres Gowa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Bertempat di halaman Kantor Polres Gowa, Personil Polres Gowa melaksanakan kegiatan Apel Pagi yang di pimpin langsung oleh Kepala Satuan Lalulintas Polres Gowa AKP Rusdi Yunus SH, Jumat (18/03).

Dalam kegiatan yang di ikuti oleh Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin P. S.I.K., MH, Wakapolres Gowa, Para PJU, Personil Perwira, Bintara dan ASN Polres Gowa, Kasat Lantas Polres Gowa menyampaikan beberapa arahan.

AKP Rusdi meminta dukungan kepada personil Polres Gowa untuk tetap mengingatkan kepada masyarakat, teman dan keluarga agar selalu mematuhi peraturan lalulintas untuk menghindari pelanggaran atau kecelakaan saat berkendara.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapoksahli Pangdam XIV/Hsn Hadiri Peresmian American Corner Makassar dari Dubes AS untuk RI

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Operasi Ketupat 2025 : Polda Sulsel Kerahkan 2.454 Personel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam rangka mengamankan perayaan Hari Raya Idul Fitri 1446 H/2025 M, Polda Sulawesi Selatan menggelar...

AKBP Restu Wijayanto Imbau Warga : Jangan Biarkan Petasan Merusak Ramadan !

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam semangat menjaga ketertiban dan keselamatan selama bulan suci Ramadan, Kapolres Pelabuhan Makassar, AKBP Restu...

Sinergi TNI dan Warga, Koramil 1408-08/Makassar Bersihkan Pasar Ablam Demi Kenyamanan Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam upaya menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan kenyamanan pasar, Koramil 1408-08/Makassar menggelar Karya Bakti di...

Hangatnya Kebersamaan, Prajurit Kodam XIII/Merdeka Berbagi Takjil ke Warga

PEDOMANRAKYAT, MANADO – Dalam semangat berbagi dan kebersamaan di bulan suci Ramadan, Kodam XIII/Merdeka menggelar aksi simpatik dengan...