Bupati Sedana Arta Apresiasi Ratusan Penari Rejang Renteng Pemkab Bangli di Pura Ulun Danu Batur

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, BANGLI – TP PKK Kabupaten Bangli yang dipimpin Ny. Sariasih Sedana Arta didampingi Ketua WHDI Kabupaten Bangli Ny. Suciati Diar, Ketua Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Bangli Ny. Suardini Giri Putra beserta seluruh ASN/Non ASN perempuan di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bangli yang beragama Hindu dan tidak keadaan cuntaka, melaksanakan ngayah menari Rejang Renteng dalam acara Ngaturang Bakti Penganyar yang dilaksanakan Pemkab Bangli Serangkaian Karya Pujawali Ngusaba Kedasa di Pura Ulun Danu Batur, Minggu (20/03/2022).

Kegiatan ini dihadiri oleh Bupati Bangli Sang Nyoman Sedana Arta, Wakil Bupati Bangli I Wayan Diar, Sekda Kabupaten Bangli Ida Bagus Gde Giri Putra, seluruh pimpinan beserta staf OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bangli.

Ketua TP PKK Kabupaten Bangli Ny. Sariasih Sedana Arta mengatakan, dalam kegiatan Ngayah menari rejang renteng tersebut pihaknya melibatkan sekitar 300 orang penari dari ASN/Non ASN perempuan yang tidak cuntaka dan yang beragama Hindu di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bangli.

“Kegiatan ini merupakan wujud bakti kepada Ida Sang Hyang Widhi Wasa dalam pelestarian seni dan budaya, khususnya dalam bidang seni tari,” ujarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Cegah Genangan di Musim Hujan, Koramil 1408-10/Panakkukang-Manggala Bergerak Bersihkan Selokan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...