Kadis Sosial Provinsi Sulawesi Selatan, Buka Musrenbang RKPD 2023 di Luwu Timur

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kegiatan bertujuan untuk menyelaraskan, mengklarifikasi serta menyepakati rancangan RKPD Kabupaten.

Menurut H. Budiman dan berharap nantinya setelah pandemi corona virus menurun, ekonomi masyarakat dapat berangsur membaik dan meningkat, untuk akses infrastruktur desa kabupaten ke Provinsi perlu di tingkatkan untuk menunjang giat perekonomian di BU, karena perbaikan infrastruktur merupakan penunjang akses ekonomi masyarakat Bumi Batara Guru julukan Luwu Timur.

“Jadi orientasinya di Tahun 2023 adalah pembangunan infrastruktur dasar, pertumbuhan ekonomi dan kesehatan masyarakat,” tandas Bupati Lutim.

Kepala Dinas Soaial Provinsi Sulawesi Selatan Andi Irawan Bintang mewakili Gubernur Sulsel menyampaikan ucapan terimakasih serta penghargaan yang setinggi-tingginya kepada
Bupati Lutim serta seluruh pemangku kepentingan atas sinergitas dalam penyelenggaraan pembangunan untuk masyarakat Bumi Batara Guru yang sejahtera.(megasari/yus)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Dedy Minta Bunda Paud Selalu Terapkan Pendidikan Magic Words Bagi Anak-anak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...