PMI Asal Bulukumba Meninggal di Sumut, Gubernur Sulsel Siap Fasilitasi Kepulangan Hingga Rumah Duka

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Makassar.

Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan akan membantu penanganan jenazah seorang pekerja migran asal Kabupaten Bulukumba bernama Basman (53).

Diketahui, Basman merupakan salah satu penumpang pada kapal yang mengangkut PMI (Pekerja Migran Indonesia) dari Tanjung Balai menuju ke Malaysia tenggelam di Perairan Tanjung Api, Selat Malaka, Kabupaten Asahan, Provinsi Sumatera Utara pada Sabtu, 19 Maret 2022.

Mendengarkan kabar itu, Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman segera menginstruksikan OPD terkait untuk berkoordinasi dengan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara dalam hal ini Dinas Tenaga Kerja, KKSS (Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan) di Sumut dan Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI).

Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman. (Dok.Pemprov Sulsel)

Rencananya almarhum akan dimakamkan di kampung halamannya di jalan poros Dongi, Dusun Tulekko, Desa Bonto Marannu, Kec. Bonto Tiro, Kabupaten Bulukumba.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tahapan Duta Pancasila, Purna Paskibraka Sinjai Ikuti Pembekalan PIP

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sidang Kasus 3 Bos Skincare Bermerkuri di Makassar : Bukti Ahli Perkuat Dakwaan JPU

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam persidangan di Pengadilan Negeri Makassar, Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan menghadirkan...

Berhasil Ungkap Kasus Tindak Pidana Narkotika Jenis Sabu, Sat Resnarkoba Polres Kolaka Amankan Seorang Tersangka

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Jajaran Satuan Reserse Narkoba (Sat Resnarkoba) Polres Kolaka berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika jenis...

HBH dan Musyawarah IKA Fakultas Hukum Unhas Bakal Dihadiri 2000 Alumni Lintas Profesi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Plt Ketua Umum Ikatan Alumni Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin (IKA FH-UH), Dr Chaerul Amir, SH, MH,...

Sinergi TNI dan Warga, Koramil 1408-08/Makassar Bersihkan Pasar Ablam Demi Kenyamanan Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam upaya menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan kenyamanan pasar, Koramil 1408-08/Makassar menggelar Karya Bakti di...