Sinergi Petani dan Penyuluh untuk Menyusun Program Penyuluhan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Penyusunan Program dilakukan mulai dari tingkat wilayah binaan (desa/kelurahan), tingkat Kecamatan, Kabupaten, Provinsi ingga Nasional.

Hal ini juga dilaksanakan di Kecamatan Sabbang Selatan Kabupaten Luwu Utara, dimana Penyuluh Pertanian Wilayah Binaan yang berada di BPP Kecamatan Sabbang Selatan terlebih dahulu menyusun Programa Penyuluhan Pertanian tingkat Desa (wilayah binaan) pada Bulan Maret 2022 yang seiring dengan pelaksanaan Musrenbang tingkat Desa. Program Desa ini bersinergi dengan Program Desa yang dibuat oleh Penyuluh Pertanian di wilayah binaan.

Dalam sambutannya hKoordinator Penyuluh Pertanian Kota Solok menyampaikan bahwa dalam penyusunan program penyuluhan pertanian dilakukan pengkajian permasalahan dari segala aspek baik teknis, sosial maupun ekonomi. Kemudan dilakukan pengkajian pemecahan permasalahan tersebut.

“Program Penyuluhan ini menjadi acuan bagi penyuluh dalam memberikan penyuluhan di lapangan karena program penyuluhan pertanian nantinya akan diurai kembali menjadi Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Pertanian (RKTP) bagi setiap Penyuluh Pertanian Wilayah Binaan,” ujar Husrianto Lamba.

Penyusunan program Penyuluhan Pertanian Tingkat Kecamatan Sabbang Selatan dipandu oleh Penyuluh Program Kabupaten Luwu Utara Husrianto Lamba. Penyusunan program dengan menampilkan draft matriks program penyuluhan pertanian yang telah disusun oleh Tim penyusun program Kecamatan Sabbang Selatan.

Dalam kegiatan ini petani sangat antusias untuk berpartisipasi menyampaikan aspirasi mereka dalam penyusunan programa penyuluhan pertanian Tingkat Kecamatan Sabbang Selatan.Tanjung Ha. (yustus).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  1.268 Calon Guru Penggerak Angkatan 11 Hadiri Lokakarya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...

Hadiri Perayaan Natal Ikatan Keluarga Toraja Kabupaten Luwu Utara, Wakil Bupati Pesankan Ini

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Ribuan umat Kristiani hadiri perayaan natal Ikatan Keluarga Toraja (IKAT) Kabupaten Luwu Utara (Lutra)...