Dispora Sinjai Gelar Seleksi Paskibraka 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Sinjai menggelar seleksi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka).

Paskibraka yang terpilih nanti akan ditugaskan dalam pengibaran bendera merah putih saat 17 Agustus 2022 mendatang.

Pelaksanaan seleksi berlangsung selama 3 hari dari tanggal 23 Maret hingga 25 Maret 2022 yang dipusatkan di Tribun Lapangan Sinjai Bersatu. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Kadispora Sinjai Hasir Achmad, Rabu (23/03/2022) pagi.

Panitia Pelaksana Pagga Kantoro menjelaskan, seleksi ini diikuti sebanyak 130 siswa/siswi dari perwakilan SMA/sederajat yang ada di Kabupaten Sinjai, setelah sebelumnya dilakukan seleksi awal di masing-masing sekolah.

“Sebelumnya, pada bulan Februari lalu kita mengunjungi 41 sekolah SMA/sederajat di Sinjai untuk melakukan seleksi awal, dimana diikuti sebanyak 506 peserta dan dipilih sebanyak 130 orang untuk mengikuti seleksi di tingkat kabupaten,” jelasnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tidak Ingin Malu, Pelaku Atur Skenario Penemuan Bayi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...