KJL RAYA Kembali Berikan Bantuan Biaya Pengobatan Pasca Operasi Kepada Ibu Hamidah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Hingga Dewan Pengurus Kecamatan (DPK) KJLR Bilah Hulu melalui ibu Mariati (Mbak Anik), Ibu Darni dan Ibu Ratiem (Mama Arya Bisma) setelah mendapatkan informasi tersebut menyampaikan kepada Ketua Umum DPP KJL RAYA, Ulfian Hamdani, S.Pd, M.A.P untuk disampaikan kepada Pengurus Yayasan Sosial Insani Jaya Madani.

Melalui kesepakatan bersama pengurus yayasan yang diketuai oleh Agus Priyono yang juga Ketua DPP KJL RAYA, Irfansyah sebagai sekretaris dan Giono (Yono Breok) sebagai bendahara, maka dilaksanakan penyerahan bantuan sosial tersebut.

Ketua Yayasan pada kesempatan tersebut menyampaikan, kami dari Yayasan Sosial Insani Jaya Madani turut prihatin atas apa yang diderita penyakit oleh ibu Hamidah beberapa tahun ini. “Di sini kami hadir memberikan bantuan pasca operasi. Semoga dapat membantu meringankan biaya pengobatan di masa pemulihan,” ujar Agus Priono.

Ketua Umum DPP KJL RAYA Ulfian Hamdani, S.Pd, M.A.P didampingi oleh Bendahara Umum, Lastri menyampaikan, Komunitas Jawa Labuhanbatu Raya selalu berupaya agar dapat membantu sesama di bidang sosial. Komitmen itu kita wujudkan dengan telah membentuk sebuah Yayasan Sosial yang diberi nama Insani Jaya Madani.

“Melalui wadah ini kita dapat membantu tidak saja kepada anggota KJL RAYA tetapi juga di luar itu, di lingkungan masyarakat kita. Semoga bantuan yang diberikan kepada Ibu Hamidah dapat bermanfaat dan semoga ibu Hamidah segera pulih dari pasca operasi pengangkatan tumor pada Jumat lalu,” ungkap Ulfia.

Pada momen penyerahan bantuan sosial tersebut turut hadir perwakilan pengurus Komunitas Jawa Labuhanbatu Raya dari beberapa kecamatan yaitu DPK Bilah Hulu, DPK Rantau Selatan, DPK Rantau Utara, DPK NA IX-X dan DPK Silangkitang. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Perawati Ikut Pilkades Serentak di Barru

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...