TP PKK Kota Makassar Gelar Bimtek dan TOT

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Indira Jusuf Ismail juga mengingatkan kepada ketua TP PKK Kecamatan dan Kelurahan se Kota Makassar untuk lebih menertibkan pendataan datawisma di wilayah masing-masing.

“Baru saja kita melakukan study tiru ke DKI Jakarta, untuk memantapkan pendataan datawisma kita, dengan penggunaan IT. Kelengkapan datawisma memiliki fungsi yang sangat penting, agar berbagai program dapat lebih tepat sasaran,” lanjutnya.

Penggunaan IT dalam pendataan datawisma menjadikan data lebih sistematis, serta meminimalisir berbagai kendala yang dihadapi kader saat mendata.

Selain itu, Indira Jusuf Ismail juga berharap memasuki bulan suci Ramadhan, kebutuhan pangan dapat terkendali dan terpenuhi. Adapun jika terjadi kelangkaan seperti halnya kelangkaan minyah goreng, saat ini diharapkan sebagai TP PKK yang tangguh, harus mampu berkreasi, sehingga kebutuhan keluarga tetap terpenuhi.(ucu)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Panitia Porseni PGRI Sulsel ke-VI Resmi Dilepas, Ini Pesan Ketua PGRI

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Akad Nikah Fiqar–Falih: Pertemuan Dua Keluarga Besar, Dalam Suasana Haru dan Kehangatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di balik pintu kaca Lotus Ballroom lantai dua Hotel Four Points by Sheraton Makassar, suasana...

Arwan Tjahjadi Resmikan Loka Loka: Ruang Kreatif Baru yang Hidupkan Semangat UMKM Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Gelombang semangat baru untuk mendorong kreativitas dan pemberdayaan UMKM kembali bergema di Makassar. Sabtu (22/11/2025),...

Sinergi LAN RI dan Pemkab Barru dalam Implementasi UU ASN

PEDOMANRAKAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar kembali menjadi pusat transfer ilmu kepemimpinan strategis. Pada Kamis, 20 November...

Kejati Sulsel Dalami Kasus Nenas Rp 60 Milyar Saat Bachtiar Jadi Pj Gubernur

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kejati Sulsel) menggeledah Kantor Dinas Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan (TPHBun)...