Kemenag Sinjai Siapkan 40 Penceramah Untuk Disebarkan ke Masjid-Masjid

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Sinjai menyiapkan sebanyak 40 penceramah atau Mubalig untuk mengisi ceramah Ramadhan 1443 Hijriah.

Hal ini diungkapkan oleh Kepala Seksi Bimas Islam Kantor Kementerian Agama Kabupaten Sinjai, Andi Pelita saat dikonfirmasi di ruang kerjanya, Jumat (01/04/2022).

“Kami sudah menyiapkan penceramah dari jajaran Kantor Kemenag Sinjai untuk disebar ke masjid-masjid,” katanya.

Penceramah ini juga nantinya akan disebar di berbagai masjid yang ada di kecamatan pada saat pelaksanaan Safari Ramadan tingkat Kabupaten Sinjai.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sempat Buron, AG Pelaku Curanmor Akhirnya Diciduk Unit Resmob Polres Tana Toraja

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

KKP Launching Kartu Anggota Guna Pererat Silaturahmi, Ketua: Kartu Ini Memiliki Banyak Fungsi 

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Kerukunan Keluarga Pinrang (KKP) mengadakan kegiatan "Buka puasa dan Nuzulul Qur'an" sekaligus melaunching kartu anggota...

Bupati Pantau Pelaksanaan Program MBG di 2 Sekolah di Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Bupati Pinrang, A Irwan Hamid bersama unsur Forkopimda memantau langsung pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis...

Tradisi Berbagi Takjil : OSIS SMA Negeri 2 Enrekang Salurkan Kebaikan untuk Pengendara di Poros Enrekang Makassar

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Mengusung semangat kepedulian dan kebersamaan, pengurus OSIS SMA Negeri 2 Enrekang bersama Tim Kesiswaan kembali...

Komunitas Guru Hebat Buka Puasa Bersama dan Bagikan Takjil di Labakkang

PEDOMAN RAKYAT, PANGKEP.- Komunitas Guru Hebat Berbagi (GHB) menggelar kegiatan berbagi takjil dan buka puasa bersama sukses dilaksanakan...