Jelang Buka Puasa, Polri dan TNI Berbagi Takjil Kepada Warga yang Melintas di Kota Rantepao

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, RANTEPAO – Dalam suasana bulan suci Ramadan, sinergitas TNI-Polri terus dibangun dan diperkuat lewat kekompakan dan kebersamaan personel Polri (Polres Toraja Utara) bersama personel TNI (Kodim 1414/Tator) yang juga diikuti oleh para Bhayangkari Cabang Toraja Utara serta para Ibu Persit Cabang Kodim 1414/Tator.

Sinergitas yang dibangun bersama menggelar kegiatan Ramadan dengan berbagi jelang berbuka puasa, Rabu (06/04/2022) yang dipusatkan di depan Pos Lantas Polres Toraja Utara, Kecamatan Rantepao, Kababupaten Toraja Utara.

 

Kegiatan Ramadan berbagi takjil tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Toraja Utara AKBP Eko Suroso, bersama Dandim 1414/Tator Letkol Inf. Amril Hairuman Tehupelasury.

Bersamaan diikuti oleh Ketua Bhayangkari Cabang Toraja Utara yang juga berdampingan dengan Ketua Persit Cabang Kodim 1414/Tator di hari ke-4 puasa di bulan suci.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang Kerja Bakti Sambil Berikan Imbauan Pilkada Serentak 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Makassar Kirim Tenaga Kerja ke Malaysia, Peluang Emas Bagi Warga Pelabuhan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ratusan warga Makassar akhirnya melihat titik terang dalam pencarian kerja. PT. Pelni Cabang Makassar bersama Pelindo...

Kajati Sulsel Apresiasi Kejari Bantaeng, Ungguli Penanganan Kasus Korupsi di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Negeri Bantaeng, Rabu...

Gaji dan Tunjangan ASN Pendidikan Mulai Mei Dialihkan ke Bank Sulselbar Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Mulai penggajian bulan Mei 2025, seluruh gaji dan tunjangan Aparatur Sipil Negara (ASN) guru serta...

Komunitas Papoto 96 Makassar Teguhkan Solidaritas Lewat Halalbihalal

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana hangat penuh kekeluargaan menyelimuti kegiatan Halalbihalal Komunitas Papoto 96 Makassar (KP96M) yang digelar di...