Pejabat Penerima Amanah UMI Dilantik, Rektor Ajak Wujudkan Embracyng University

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.MAKASSAR–Rektor UMI, Prof Dr H Basri Modding melantik sejumlah penerima amanah  masa bakti 2022-2026 di Auditorium Al Jibra kampus Dua UMI, Jumat (8/4).

Pelantikan tersebut dihadiri Ketua Pengurus Yayasan Wakaf (YW) UMI, Drs Mochtar Noor Jaya, Dewan Pembina
YW UMI, Prof Dr H Mansyur Ramly,SE, para Wakil Rektor, Dekan, Lembaga dan para dosen lingkup UMI.

Penerima amanah yang dilantik, Prof Dr Sufirman Rahman,SH,MH (Direktur Program Pascasarjana UMI), Dr dr H Nasruddin,Sp.OG (K),MARS,M.Sc (Plt. Dekan Fakultas Kedokteran), Dr Ir Lamatinulu,MT.IPM,ASEAN (Dekan Fakultas Teknologi Industri),Dr H Andi Bunyamin,M.Ag (Dekan Fakultas Agama Islam).

Turut dilantik, Prof Dr H Baharuddin (Kepala LP2S) dan Dr Anzar Makkuasa,SH,MH (Kepala Pusat Kajian Advokasi dan Bantuan Hukum), Dr Ir HM Mukhtar Tahir Syarkawi,MT,IPM (Dekan Fakultas Teknik) serta Prof dr H Syarifuddin Wahid,Ph.D,SpPA(K) sebagai Ketua Pengembangan Fakultas dan AHC UMI.

Rangkaian kegiatan, Dekan Teknik, Dekan FTI,Dekan Fak.Kedokteran melantik para wakil dekannya dilanjutkan Direktur Pascasarjana melantik Asisten Direktur Pascasarjana UMI.

Rektor UMI Prof Dr H Basri Modding dalam sambutannya menegaskan, saat ini konsep Embracyng Smart University menjadi tema besar dalam upaya merealisasikan cita-cita UMI sebagai World Class University Embracyng.

Baca juga :  Orasi Kebangsaaan di Sulawesi Selatan, Dr. Salim : Teruslah Berbuat Kebaikan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

DPRD Sulsel dan Disdik Bahas Krisis SNBP 2025, Solusi Ditemukan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan (Disdik Sulsel) bersama Komisi E DPRD Sulsel menggelar Rapat Dengar...

DPRD Sulsel Gelar Rapat Dengar Pendapat Bahas Krisis Pendidikan di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Selatan melalui Komisi E menggelar Rapat Dengar Pendapat...

Ketua BAZNAS Makassar HM.Ashar Tamanggong Raih Doktor Bidang Manajemen Pendidikan Islam

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Ketua Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Makassar, HM.Ashar Tamanggong meraih Doktor dalam bidang Manajemen...

SMA Negeri 9 Bone Ukir Prestasi di Lomba Menulis Berita Hari Pers Nasional

PEDOMANRAKYAT, BONE – Kabar membanggakan datang dari SMA Negeri 9 Bone yang berhasil meraih Juara Harapan 3 dalam...