Nasi Jaha Dan Air Guraka, Makanan Dan Minuman Favorit Warga Tobelo Maluku Utara

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Laporan: Moh Syaifudin Hadi
Mahasiswa Komunikasi Unismuh Makassar

PEDOMANRAKYAT, TERNATE.

Beragam makanan takjil (takjil ; menyegerakan, red) untuk berbuka puasa, menjadi ciri khas dan bagian dari pelaksanaan ibadah di bulan suci Ramadhan 1443 H.

Sebagaimana warga yang bermukim di Tobelo, Maluku Utara, mempersiapkan berbagai jenis makanan dengan beragam cita rasa untuk takjil berbuka puasa, telah menjadi tradisi turun temurun.

Salah satu makanan paling favorit adalah nasi jaha. Makanan ini berbahan dasar beras ketan, dicampur dengan santan kelapa, kemudian dimasukkan ke dalam bambu dan dibakar.

(foto : ist)
Baca juga :  Tiga Tersangka Terduga Makar di Manokwari Akan Memasuki Sidang Perdana di Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

KSOP Utama Makassar melakukan Sosialisasi Eradikasi untuk Deteren orang naik ke Kapal tanpa identitas di Pelabuhan Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Utama Makassar menggelar sosialisasi "Konsep Eradikasi untuk Deteren Orang...

Estafet Kepemimpinan di Brigif 11/Badik Sakti, Pangdam XIV/Hasanuddin Pimpin Sertijab

PEDOMANRAKYAT, DEPOK – Komando Brigade Infanteri 11/Badik Sakti resmi berganti pimpinan. Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, memimpin langsung...

Dalami Visi dan Misi Organisasi, Pengurus Persaudaraan Alumni SMAKARA 2024-2029 Gelar Pertemuan Perdana Secara Hybrid

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Bertujuan mendalami visi, misi dan struktur kepengurusan organisasinya, Pengurus Persaudaraan Alumni SMA Katolik Rajawali (SMAKARA)...

Bersama Warga Pulau, Bhabinkamtibmas Barrang Caddi Gerakkan Pertanian Kepulauan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketahanan pangan menjadi perhatian serius di Pulau Barrang Caddi, Kecamatan Ujung Tanah, Makassar. Dalam upaya...