DPD PKB Pujakesuma Asahan Salurkan Bantuan Kabareskrim Polri untuk Korban Kebakaran

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

DPD PKB Pujakesuma menyalurkan bantuan sembako maupun bantuan lainnya kepada 66 kepala keluarga dengan jumlah cacah jiwa sebanyak 286 jiwa, yang saat ini sangat membutuhkan uluran tangan kita semua.

Lebih lanjut Rianto mengatakan, selain melaksanakan bhakti sosial pasca kebakaran rumah warga penduduk di Dusun II, Desa Sei Apung Jaya, Kecamatan Tanjung Balai, Asahan, juga dilaksanakan santunan kepada anak yatim yang berada di wilayah Kota Kisaran.

Rianto juga mengatakan, dalam bhakti sosial ini kami juga menyampaikan pesan dari Komjen Agus.

“Jangan dilihat dari banyaknya, namun bantuan yang diberikan ini merupakan bentuk dari kepedulian kami kepada warga masyarakat Dusun II Desa Sei Apung Jaya yang menjadi korban bencana kebakaran,” papar Rianto.

Ia juga menambahkan, Komjen Agus juga berharap korban bencana kebakaran ini untuk dapatnya segera direlokasikan, mengingat saat ini seluruh korban sudah tidak memiliki apapun.

Bhakti sosial ini juga dihadiri oleh pengurus DPW PKB Pujakesuma Propinsi Sumatera Utara, dan Pengurus Perhimpunan Remaja Masjid Dewan Masjid Indonesia. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sambut Bulan Suci Ramadhan, Disdik Makassar Keluarkan Surat Edaran Libur Sekolah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...