Alumni SMA 2 Tahun 2017 Bulukumba Buka Bersama & Berbagi ke Panti Asuhan Nur Siamatu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.MAKASSAR—Momentum ramadhan waktu terbaik untuk kembali mengeratkan tali silaturrahim. Untuk itu, alumni tahun 2017 (angkatan 35) SMA Negeri 2 Bulukumba buka puasa bersama dan berbagi ke panti asuhan Nur Siamatu, Kota Makassar. Jum’at, (29/4/22).

Buka puasa bersama dan berbagi, menjadi perantara untuk semakin menguatkan silaturrahim sebagai tujuan utamanya.

Untuk memberikan makna, kegiatan ini dirangkai dengan memberikan bantuan sembako kepada anak yatim di panti asuhan Nur Siamatu.

Ketua angkatan Everest 17 SMA Negeri 2 Bulukumba Ulil Albab menjelaskan, kegiatan wadah para alumni untuk kembali berkumpul di tengah kesibukan masing-masing.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pemberdayaan Kelompok Tani Melalui Optimalisasi Pekarangan Rumah Produktif dengan Usaha Tani Bawang Merah Ramah Lingkungan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Akad Nikah Fiqar–Falih: Pertemuan Dua Keluarga Besar, Dalam Suasana Haru dan Kehangatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di balik pintu kaca Lotus Ballroom lantai dua Hotel Four Points by Sheraton Makassar, suasana...

Arwan Tjahjadi Resmikan Loka Loka: Ruang Kreatif Baru yang Hidupkan Semangat UMKM Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Gelombang semangat baru untuk mendorong kreativitas dan pemberdayaan UMKM kembali bergema di Makassar. Sabtu (22/11/2025),...

Sinergi LAN RI dan Pemkab Barru dalam Implementasi UU ASN

PEDOMANRAKAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar kembali menjadi pusat transfer ilmu kepemimpinan strategis. Pada Kamis, 20 November...

Kejati Sulsel Dalami Kasus Nenas Rp 60 Milyar Saat Bachtiar Jadi Pj Gubernur

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kejati Sulsel) menggeledah Kantor Dinas Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan (TPHBun)...