Wali Kota Serahkan Beasiswa ke Anak Anak dan Remaja Masjid Nur Al- Aqsa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT. MAKASSAR—Usai shalat subuh berjamaah, Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan Pomanto mewisuda santri pendidikan Alquran anak – anak untuk taman dewasa di Masjid Nur Al- Aqsa. Kompleks Pertanian Makassar. jalan Amirullah. Minggu (1/5/2022).

Selain mewisuda santri, Danny juga menyerahkan bantuan beasiswa kepada sepuluh orang anak dan remaja yang terdiri dari lima anak perempuan dan lima anak laki laki.

“Walaupun terbatas hanya 10 dapat beasiswa dan dua untuk umroh, doakan saya bersama ibu Indira banyak rezeki, kita akan buat yang lebih baik lagi tahun depan,” ucapnya.

Danny mengatakan, di akhir akhir Ramadhan seperti ini dirinya sedih akan ditinggalkan bulan suci yang penuh berkah dan pengampunan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sukses Amankan Lebaran, Kapolda Sulsel Diganjar Penghargaan Oleh Pj Bupati Bone

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Irjen Pol Rusdi Hartono Resmi Jabat Kapolda Sulsel, Disambut Tradisi Adat yang Sakral

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan (Polda Sulsel) kini memiliki pemimpin baru setelah Irjen Pol Drs. Rusdi...

Vasaka Hotel Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Karyawan, Dimeriahkan Kegiatan Ngabuburit yang Seru dan Penuh Keceriaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Vasaka Hotel Makassar menggelar acara berbuka puasa bersama anak yatim piatu dan karyawan hotel sebagai...

Di Bulan Suci Ramadan, Gereja Isa Almasih Makassar Gelar Aksi Donor Darah Bertema “Your Blood Save Many Lives”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di bulan suci Ramadan 1446 Hijriah ini, jemaat Gereja Isa Almasih Makassar menggelar kegiatan sosial...

Bentuk Karakter Peduli, Tapak Suci Partam-Maccis Ajak Siswa Berbagi Takjil

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Perguruan Tapak Suci Putra Muhammadiyah Cabang Parang Tambung-Maccini Sombala (Partam-Maccis) kembali menunjukkan kepeduliannya dengan menggelar...