DPC KEPMI BONE Bontocani dan IKMB Baksos di Kahu

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dilanjutkan pembagian bantuan benih padi kepada kelompok tani secara gratis di Kantor Camat Bontocani. Hadir Sekcam dan Lurah Kecamatan Bontocani.

Lurah Kecamatan Bontocani Abidin, S.Sos. mengatakan, antusias kelompok tani sangat tinggi dalam merespon kegiatan yang diselenggarakan DPC Bontocani dan IKMB kali ini.

“Semangat kelompok tani untuk tba di tempat ini sangat tinggi, bahkan ada rela menerobos derasnya hujan. Tentunya karna kelompok tani menganggap pentingnya pemahaman tentang pertanian dan sangat di butuhkannya benih padi untuk kelangsungan pengelolaan perawahan”- kata Abidin, S.Sos.

Dalam baksos kali ini, DPC Bontocani juga menggelar dialog dirangkaikan buka puasa bersama di SMAN 23 Bone menghadirkan anggota DPRD Provinsi Sulsel, Andi Irwandi Natsir, S.So., M.Si. sebagai narasumber. Dialog dan buka puasa bersama dihadiri puluhan Siswa (i) dan guru SMAN23 Bone,

Menurut narasumber, forum ini moment yang baik menyampaikan aspirasi kepada pemerintah terkait keluhan pendidikan dan infrastruktur di Kecamatan Bontocani. Untuk itu diberikan kesempatan buat guru SMAN23 Bone menyampaikan aspirasinya, Rosnawati,S.Pd.I.,LT. mewakili Guru di SMAN 23 Bone berharap dibantu dalam membangun mushalah dan perbaikan akses jalan menuju SMAN23 Bone. Aspirasi tersebut direspon sangat positif dan diminta kepada para alumni membentuk kepanitiaan pembangunan mushalah di SMAN23 Bone.

Suksesnya Baksos tidak teelepas dari bantuan dewan penasihat DPC KEPMI Bone Kecamatan Bontocani dan dukungan Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Bone yag memfasilitasi Bantuan Benih dalam penyelenggaraan Baksos hingga bisa berjalan lancar.(hsl).

Baca juga :  Momentum HKN, Bupati ASA Sampaikan Apresiasi Kepada Tenaga Kesehatan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kabel Trafo PLN di Bulukumba Raib, Warga Diminta Laporkan Tindak Kejahatan Kelistrikan

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA -- Aksi pencurian kabel listrik kembali menghantui sistem kelistrikan di Kabupaten Bulukumba. Kali ini, dua gardu...

Perjuangkan Nasib Masyarakat Biringkassi, Rahmatia Kerap Unjukrasa Memprotes PT Semen Tonasa

PEDOMANRAKYAT, PANGKEP - Rahmatia, seorang ibu rumah tangga yangat sangat dikenal di kalangan karyawan PT Semen Tonasa. Itu...

Komisi I DPRD Pinrang Gelar RDP Soal Ternak Sapi yang Berkeliaran

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Polemik terkait ternak sapi yang berkeliaran dan merusak perkebunan warga di Desa Malimpung, Kecamatan Patampanua...

Gandeng Dinkes. Pegawai dan Mitra PLN ULP Tanete Jalani Cek Kesehatan

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA -- Dalam rangka memperingati Bulan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Nasional, PT PLN (Persero) Unit Layanan...