UNM Terbanyak Loloskan Proposal Pengabdian Masyarakat Dana DRTPM TA 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,MAKASSAR.- Universitas Negeri Makassar (UNM) mencatatkan diri sebagai Perguruan Tinggi (PT) yang mampu mengungguli perguruan tinggi lainnya dengan mencetak rekor terbanyak meloloskan proposal Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) untuk Tahun Anggaran (TA) 2022 yang didanai oleh Direktorat Riset, Teknologi dan Pengabdian Masyarakat (DRTPM) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi.

“Alhamdulillah pencapaian UNM tahun 2022 ini berhasil lolos 14 judul, sementara sejumlah perguruan tinggi lainnya, hanya mampu mengantongi 9 judul, sehingga dengan demikian, kita semua sangat bersyukur karena semua ini berkat arahan dan motivasi dari Bapak Rektor UNM, Prof. Dr. Ir. H. Husain Syam, M.TP, IPU, ASEAN Eng, sekali lagi terima kasih banyak pak Rektor UNM yang kami banggakan atas segala arahan dan petunjuknya,”ucap Ketua LP2M UNM, Prof. Dr. Ir. H. Bakhrani A. Rauf, MT, IPU kepada wartawan, Rabu (4/5/2022).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Latihan Dasar Kepenulisan IIWA Mbojo Unhas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ramadhan, 578 Siswa SMPN 1 Watansoppeng Mengikuti P5

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Dalam suasana bulan suci Ramadhan 1446 H/2025 M , 578 Siswa (wi) SMP Negeri 1 Watansoppeng...

Dr. Muriyati : Kekuatan SDM STIKES Panrita Husada Bulukumba 53 Dosen, 10 Diataranya Doktor

PEDOMAN RAKYAT, BULUKUMBA.-Saat ini STIKES Panrita Husada Bulukumba menawarkan tujuh program studi kepada para calon mahasiswa baru yang...

Contoh Soal Tes Learning Agility di Rekrutmen Bersama BUMN 2025 dan Tips Lolos

PEDOMANRAKYAT - Tes Learning Agility menjadi salah satu tahapan krusial dalam Rekrutmen Bersama BUMN (RBB) 2025. Banyak peserta...

Ketua Prodi Dr Syukri: Sudah Ada Mahasiswa Baru Jalur RPL Ilmu Komunikasi Fisip Unismuh Makassar

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR. Pembukaan jalur penerimaan mahasiswa baru lewat Rekongnisi Pembelajaran Lampau (RPL) Unismuh Makassar tahun akademik 2025/2026...