Curah Hujan Tinggi dan Angin Warnai Pelepasan Rombongan Pemudik dari Selayar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Pernyataan Sudirman itu mengutip penyampaian Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyangkut ketinggian gelombang laut yang diprediksikan berkisar antara satu hingga dua meter.

Senada dengan itu, Kadishub Selayar, Drs. Suardi menegaskan, curah hujan deras disertai hembusan angin dan gelombang, relatif masih aman untuk pelayaran.

“Insha Allah, dengan izinnya semua akan baik-baik saja dan tidak akan terjadi apa-apa terhadap pemudik.  Kita sama-sama berdoa, semoga keselamatan senantiasa menyertai perjalanan seluruh pemudik asal Selayar yang akan kembali ke daerah tujuan masing-masing”, pungkasnya saat melepas keberangkatan pemudik gelombang ketiga via KMP. Takabonerate. (And).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Praktik Politik Uang, Tim Paslon Nomor 2 Dilaporkan ke Bawaslu oleh Tim RAMAH

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...

Hadiri Perayaan Natal Ikatan Keluarga Toraja Kabupaten Luwu Utara, Wakil Bupati Pesankan Ini

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Ribuan umat Kristiani hadiri perayaan natal Ikatan Keluarga Toraja (IKAT) Kabupaten Luwu Utara (Lutra)...