Erling Haaland Resmi Gabung Manchester City, Ikuti Jejak Sang Ayah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MANCHESTER – Klub kaya Manchester City secara resmi mengumumkan Erling Haaland sebagai rekrutan baru mereka untuk musim kompetisi 2022/2023 mendatang.

Haaland yang merupakan striker timnas Norwegia selama ini merupakan incaran klub-klub elite Eropa.

Pihak Man City mengumumkan kesepakatan dengan Erling Haaland dan Borussia Dortmund sebagai klub pemilik sang pemain pada Selasa (10/5/2022) malam WIB.

Man City dalam keterangan resminya mengemukakan, transfer Erling Haaland dari Borussia Dortmund akan resmi pada 1 Juli 2022 mendatang.

“Manchester City dapat mengonfirmasi bahwa kami telah mencapai kesepakatan dengan Borussia Dortmund untuk transfer Erling Haaland ke klub pada 1 Juli 2022,” tulis Man City.

Namun, pihak Man City tidak menyebutkan secara detil biaya transfer yang harus dikeluarkan untuk memboyong Erling Haaland dari Dortmund.

Tapi, menurut pakar transfer Eropa Fabrizio Romano, Man City akan mengaktifkan klausul pelepasan Haaland dari Dortmund senilai 60 juta euro atau sekitar Rp 917 milar.

Romano menambahkan, pemain jangkung berusia 21 tahun ini bahkan sudah menjalani tes medis di Man City.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati ASA Lepas Peserta Event "Jelajah Alam Bumi Panrita Kitta Sinjai Bersatu - One Day Trail Adventure"

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Meski Urung Mengulang Prestasi Tahun 1990, Erick Thohir Tetap Salut Atas Prestasi Putu Pandji dkk di Piala Asia U-17 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir tetap salut atas prestasi yang ditorehkan Putu Panji dkk di...

Piala Asia U-17: Telak, Korea Utara 6, Indonesia 0

PEDOMANRAKYAT, JEDDAH -- Harapan Indonesia melangkah ke semifinal Piala Asia U-17 kandas. Tim nasional U-17 Korea Utara terlalu...

Latihan Perdana Pencak Silat Tapak Suci di SD Inpres Hartaco Indah Disambut Antusias

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana semangat menyelimuti halaman UPT SPF SD Inpres Hartaco Indah pada Ahad sore, 13 April...

LIVE di RCTI!! Jadwal Timnas Indonesia U-17 VS Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17 Hari Ini

PEDOMANRAKYAT, Jeddah - Timnas U-17 Indonesia kembali mencetak sejarah dengan melangkah ke babak perempat final Piala Asia U-17...