Hardiknas, SMPN 27 Makassar Lomba Tadarrus dan Sajikan Kue Tradisional

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.MAKASSAR–Menyemarakkan peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) SMP Negeri 27 Makassar upacara dan mengenakan kostum adat di lapangan halaman sekolah, Jumat (13/5/2022).

Pembina Upacara, Yasmain Gasba, S.Pd, M.Pd, Pengembang Teknologi Pembelajaran PAUD Dinas Pendidikan Kota Makassar tampil bacakan sambutan seragam Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Menariknya, selain upacara, juga dilaksanakan serangkaian perlombaan. Diantaranya, lomba tadarrus bagi gurudan lomba nyanyi solo antar siswa dan siswi.

Kepala SMPN 27 Makassar, Nurdin, S.Pd, M.Pd menjelaskan, lomba ini untuk menguji kompetensi kemampuan seluruh guru.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam Terima Kunjungan PPAD se-Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...

ACC Desak Usut Tuntas Temuan BPK pada Proyek Smart Controlling Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak aparat penegak hukum memeriksa proyek Smart Controlling School pada...

Dandim 1408/Makassar Gerak Cepat Dampingi Kasdam Amankan Lokasi Konflik di Tallo

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Sugeng Hartono bersama Dandim 1408/Makassar Letkol Kav Ino Dwi Setyo Darmawan...

Prof. Dr. Abdullah Thalib, S.Ag, M.Ag,: Dakwah Gerakkan Transformasi Sosial

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Peran dakwah adalah menggerakkan transformasi sosial dan komunikasi hikmah demi perubahan masyarakat. Dakwah pun menghadirkan...