Kejahatan Jalanan Marak, Kapolres Gowa Akan Lebih Tegas

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SUNGGUMINASA–Aksi tindak kejahatan jalanan atau geng motor menggunakan benda tajam jenis panah (busur) dan benda lainnya saat ini makin meresahkan warga Gowa. Untuk itu, pihak Polres Gowa tidak tinggal diam.

Hasilnya beberapa hari terakhir, beberapa remaja yang masih dibawah umur diamankan, karena diduga terlibat aksi kejahatan jalanan berupa pengancaman. Selanjutnya menjalani proses hukum di Polres Gowa.

Baca juga :  Diikuti Ratusan Pembalap, Inilah Juara Kapolres Cup Drag Bike Championship 2025

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

UPT SMA Negeri 2 Enrekang Bersiap Hadapi Akreditasi Perpustakaan 2025

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – UPT SMA Negeri 2 Enrekang tengah bersiap menghadapi proses akreditasi perpustakaan yang akan berlangsung pada...

Komisi C Desak Pemprov Hentikan Persetujuan 2,5 Persen PI Migas Wajo

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Komisi C DPRD Sulawesi Selatan telah mengeluarkan rekomendasi kepada Pemerintah Provinsi untuk menghentikan persetujuan...

Salurkan PMT untuk 15 Ibu Hamil, Pemdes Kertoraharjo Dukung Kesehatan Ibu dan Janin

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Tomoni Timur– Sebanyak 15 ibu hamil di Desa Kertoraharjo, Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu...

Aparat Desa Di Tomoni Timur Dilatih Kelola Website Oleh Mahasiswa KKN UNCP

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Digitalisasi desa semakin diperkuat di Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur. Sejumlah aparat desa...