Upaya Menjaga Keamanan Wilayah, Tripika Tamalate Rakor dan Silaturahmi

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.MAKASSAR—Tripika Kecamatan Tamalate bersama Ketua RT/RW, tokoh agama dan masyarakat Silaturahmi dan Rapat Koordinasi (rakor) sekaligus dialog lintas agama sebagai upaya penanganan gangguan keamanan wilayah.

Kegiatan yang dilaksanakan di Aula Kantor Lurah Jongaya, Selasa (14/5/2022) Jl. Daeng Ngeppe, Makassar ini dihadiri Camat Tamalate Edward Supriansyah, S. STP, Kapolsek Tamalate, Kompol Irwan Tahir, Danramil 1408- 09/Tamalate Kapten Inf. Nisan, Lurah Jongaya, Ketua RT/RW serta Tokoh Agama dan Masyarakat.

Camat Tamalate saat paparan menjelaskan, kegiatan bertujuan membahas sinergitas TNI,Polri pemerintah setempat (tripilar) dengan berbagai elemen. Ini upaya menjaga keamanan wilayah guna mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat.

Untuk mewujudkannya, perlu kesamaan persepsi diantara kita, guna perkuat hubungan sesama dengan saling berbagi informasi dan saran dalam menemukan solusi penanganan perang kelompok.

Baca juga :  PP IKA Unhas Beri Penghargaan ke Pihak yang Berperan pada Penetapan Geopark Maros Pangkep

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sekolah Swasta Punya Potensi Besar, Ketua BMPS Sulsel Tekankan Keunggulan Pendidikan Tematik

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ketua Umum Badan Musyawarah Perguruan Swasta (BMPS) Sulawesi Selatan, Irman Yasin Limpo, menegaskan sekolah swasta...

Motor Listrik Yadea Terjang Banjir di Makassar, Bukti Ketangguhan di Segala Medan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sebuah video yang memperlihatkan motor listrik Yadea dengan gagah berani menerjang banjir setinggi paha orang...

Karena Bukan Keturunan Tionghoa, Rumah Duka Budi Luhur Tolak Terima Jenazah Seorang Jemaat Gereja Bukit Zaitun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Duka yang dialami keluarga dari seorang jemaat Gereja Bukit Zaitun Makassar yang meninggal dunia pada...

Tunggu Apalagi Daftar dan Ikuti Seminar Nasional Bahasa Ibu 2025

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Himpunan Pelestari Bahasa Daerah (HPBD) Sulawesi Selatan dan Perhimpunan Pendidik Bahasa Daerah Indonesia (PPBDI)...