Anggota Satgas Yonif 144/JY Bantu Pembuatan Papan Tulis di SDN 26 Desa Aboy

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Anggota Satgas Pos Kout membantu pihak sekolah SDN 26 dalam pembuatan papan tulis baru sejumlah 6 buah, karena yang lama sudah banyak rusak,” ucapnya.

Dikatakan Agatha Rohani S.Pd selaku kepala sekolah, papan tulis kami yang ada di kelas 1 sampai dengan kelas 6 banyak yang rusak, maka dari itu kami mengganti yang baru apalagi dalam beberapa pekan lagi anak didik kami akan melaksanakan ujian kenaikan kelas.

“Dan kehadiran bapak Satgas di daerah ini, kami sangat terbantukan, apalagi sekarang ini telah membantu kami dalam pembuatan papan tulis. Kami mengucapkan terima kasih banyak atas bantuan dari bapak-bapak Satgas yang telah membantu kami dan ikut serta mencerdaskan anak-anak bangsa,” tegasnya.

Lettu Inf Pujiarso beserta tujuh anggotanya menambahkan, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian dan perhatian kepada anak-anak SDN 26. “Kami membantu pihak sekolah dalam pembuatan papan tulis yang baru, karena yang lama sudah tidak layak pakai. Harapannya dengan adanya papan tulis yang baru, anak-anak bisa bersemangat lagi dalam mencari ilmu,” imbuhnya.

Pendidikan memang sangat penting untuk menunjang keberhasilan yang dicapai di masa akan datang. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kodim 1011/Buntok Gelar Dilanjut Lomba Memasak Olahan Ikan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Program Tebar Kebaikan, Polres Kolaka Bantu 13 Korban Kebakaran Rumah

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Bentuk peduli terhadap korban kebakaran rumah yang terjadi di Jl. Sunu Kelurahan Dawi-dawi, Kecamatan Pomalaa,...

Antisipasi Musim Hujan, Koramil 1408-10/Pnk-Mgla Gelar Karya Bakti Bersihkan Selokan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka mengantisipasi datangnya musim penghujan dan meminimalisir potensi banjir akibat saluran air yang tersumbat,...

Danrem 141/TP Pimpin Serah Terima Enam Dandim di Kodim 1414/Tator

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA - Tujuh Pucuk Pimpinan di wilayah Korem 141 Todopuli Sulawesi Selatan resmi berganti, satu jabatan...

Polres Bulukumba Salurkan Bantuan 100 Kg Beras untuk Korban Banjir di Batuppi Kelurahan Bintarore

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA – Sebagai bentuk kepedulian terhadap warga yang terdampak banjir, Polres Bulukumba menyalurkan bantuan berupa dua karung...