Lantik 14 Kepala Dinas dan Badan, Ombas : Bekerja dengan Hati Nurani Layani Masyarakat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA — Sebanyak 14 Pejabat Eselon 2 di lingkup pemerintahan Kabupaten Toraja Utara dilantik oleh Bupati Yohanis Bassang di ruang pola kantor Bupati Marante, Kamis, 2 Juni 2022.

Pelantikan ke 14 Pejabat Tinggi Pratama ini adalah hasil seleksi terbuka (lelang jabatan) tahun 2022, selain Pejabat Eselon II, dilantik pula sejumlah pejabat eselon III dan Pejabat Fungsional.

Acara pelantikan ini dihadiri Wakil Bupati Toraja Utara, Frederik Victor Palimbong, Wakil Ketua DPRD Toraja Utara, Calvyn Para’pak Tondok, dan Sekretaris Daerah Toraja Utara, Salvius Pasang dan segenap Forkopimda.

Ke 14 Pejabat yang dilantik dan ambil sumpahnya : 1. Elias Madi Para’pak (Kepala Dinas Sosial), 2. Amos Harma Patola (Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan, Koperasi, dan Usaha Kecil Menengah), 3. Dokter Lina Rombe (Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana), 4. Elisabeth (Kepala Dinas Kesehatan), 5. Martinus Manatin (Kepala Dinas Pendidikan), dan 6. Paulus Tandung (Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Catatan ‘Fulbright Visiting Scholar’ Prof.Dr.Ir. Yushinta Fujaya, M.Si: Pertemukan Kepiting Indonesia dengan “Sepupunya di AS”

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Halmahera Utara Piet Hein Babua Resmikan Gedung Gereja Baru Jemaat Sentrum Lembah Kemuliaan Tobelo

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Peresmian dan Pentabisan Gedung Gereja Baru Jemaat Sentrum Lembah Kemuliaan Tobelo dan Pembukaan Sidang...

Dandim 1408/Makassar Gerak Cepat Dampingi Kasdam Amankan Lokasi Konflik di Tallo

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Sugeng Hartono bersama Dandim 1408/Makassar Letkol Kav Ino Dwi Setyo Darmawan...

Di Usia 78, Hermawan Kartajaya Rayakan Ulang Tahun dengan Spirit Kebinekaan: “Chinese-Indonesian for Nusantara”

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Di sebuah ruangan yang dipenuhi tawa hangat, tepuk tangan, dan perjumpaan lintas generasi, Hermawan Kartajaya—Dewan...

Piala Dunia U-17 Delapan Tim ke Semifinal

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Hingga pukul 02.00 Wita Rabu (19/11/2025) dini hari tadi, sudah delapan tim yang memastikan diri...