SDIT Thoriqul Jannah Tamatkan Puluhan Peserta Didiknya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Jumlah siswa yang diwisuda hari ini sebanyak 24 orang. Namun karena ada 1 orang sudah masuk di Pondok Pesantren, jadi yang ikut diwisuda hari ini hanya 23 orang,” ungkap Ketua Panitia, Nurmala.

Kesemua peserta didik yang diwisuda tersebut telah memenuhi syarat untuk diluluskan menempuh tingkat pendidikan selanjutnya.

“Ini rencananya akan disampaikan kelulusannya tanggal 15 Juni. Namun karena semua siswa telah mencapai kriteria kelulusan bahkan target hafalan juz 30 yang ditetapkan oleh sekolah, bahkan ada yang melebihi target sehingga didahulukan pengumumannya,” jelas Kepala SDIT Thoriqul Jannah, Nulqalbi.

Sementara, Ketua Yayasan At Thoriq Al Jannah, Syamsul Hadi berpesan agar para siswa yang telah diwisuda mendapat pencapaian terbaik, baik di dunia maupun akhirat kelak.

Ia juga menekankan kepada orangtua siswa yang hadir agar terus memberikan pendidikan terbaik untuk putra-putrinya. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pengamat: Putusan PN Jaksel bahwa Fitnah Tempo Soal Pembungkaman Pers, Tidak Terbukti!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua PGRI Wajo Apresiasi Guru dan Pemerintah, HGN 2025 Jadi Momentum Penguatan Pendidikan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Upacara Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 yang dirangkaikan dengan Hari Ulang Tahun ke-80...

Baru 2 Bulan Menjabat Bos Bapanas, Mister Clean Sukses Turunkan Harga Beras

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Visi penurunan harga beras yang diusung Andi Amran Sulaiman sejak ditunjuk Presiden Prabowo Subianto sebagai...

Amran Sulaiman Raih ‘Tokoh Transformasi Pertanian Modern’ detikcom Awards 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meraih penghargaan detikcom Awards 2025. Amran menerima penghargaan sebagai...

Terkait Pemberhentian Tenaga Kerja, Ini Penjelasan Resmi PT NIKO

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Pemberhentian sejumlah tenaga kerja di PT NICO yang terjadi beberapa waktu lalu dan menimbulkan...