Garuda Indonesia Jalin Kerjasama Pemkot Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT–MAKASSAR—Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto melakukan Momerandum Of Understanding (MoU) dengan PT Garuda Indonesia, di Jalan Amirullah, Rabu (8/6/22).

Kerjasama terkait fasilitas Jasa angkutan udara. MoU ini disambut baik Danny.

“Garuda Indonesia menjadi transportasi perjalanan milik pemerintah sejak dulu. Penerbangan negara. Kembalinya Garuda menjadi salah satu kabar baik. Danny berencana menggaet kerjasama dengan garuda khususnya di sektor pariwisata.

“Banyak hal yang bisa kita kerjasamakan, seperti nanti di atas pesawat wisatawan ke kota Makassar akan mendapatkan fasilitas metaverse. Dimana pengunjung sudah bisa merencanakan sendiri mau kemana saja kalau sudah sampai di Kota Makassar,” paparnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tipidsus Kejati Sulsel Periksa Tiga Saksi Guna Lengkapi Bekas Perkara Tersangka HYL dan IA

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Aksi Bagi Takjil oleh Pembimas Kristen Kemenag Sulsel : Wujud Nyata Toleransi dan Harmoni

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat toleransi dan kebersamaan kembali ditunjukkan oleh Pembimbing Masyarakat (Pembimas) Kristen Kanwil Kementerian Agama (Kemenag)...

Doa Bersama Lingkaran Pemuda Sulsel Tunjukkan Solidaritas Atas Gugurnya 3 Anggota Polri di Lampung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam sebuah aksi penuh haru dan rasa kebersamaan, Lingkaran Pemuda Sulawesi Selatan menggelar doa bersama...

Sidang Kasus 3 Bos Skincare Bermerkuri di Makassar : Bukti Ahli Perkuat Dakwaan JPU

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam persidangan di Pengadilan Negeri Makassar, Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan menghadirkan...

HBH dan Musyawarah IKA Fakultas Hukum Unhas Bakal Dihadiri 2000 Alumni Lintas Profesi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Plt Ketua Umum Ikatan Alumni Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin (IKA FH-UH), Dr Chaerul Amir, SH, MH,...