Kajari Soppeng: Wartawan Mitra Kejaksaan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SOPPENG—Kepala Kejaksaan Negeri Soppeng Mohammad Nasir SH MH secara khusus menerima Ketua PWI Kabupaten Soppeng Masa Bakti 2021 -2024. Alimuddin bersama Penasehat , sejumlah pengurus dan anggota di ruang kerjanya ,Kamis 09 Juni 2022.

Saat audiensi, Kajari didampingi Kasi Intel Muh Musdar SH ,Kasi Pidum Hasmia SH MH serta Jaksa Yusnawati SH. Sementara Alimuddin didampingi Penasehat Moh. Sumardy , Sekretaris Lukman ,Bendahara A Syukur , Seksi Pembinaan Wartawan/Hukum Hamsah SH , Lantur dan anggota lainnya .

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Murid SDN 26 Palakka Bone Ikut Lomba FTBI Tingkat Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tempe Catat Pernikahan Tertinggi di Wajo Sepanjang 2025, Capai 446 Pasangan Muslim

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Wajo mencatat jumlah penduduk Wajo pada tahun 2024 mencapai sekitar...

Bupati Luwu Utara Pimpin Gotong Royong Bersama PPPK di Kota Masamba

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim, memimpin langsung kegiatan gotong royong bersama Aparatur Sipil...

Bupati Soppeng Serahkan 3.507 SK PPPK Paruh Waktu 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE didampingi Wakil Bupati Ir Selle KS Dalle menyerahkan...

Dinas Pertanian Lutra Salurkan Bantuan Benih Padi ke 58 Poktan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA, Pedomanrakyat.co.id Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Luwu Utara (Lutra) kembali menyalurkan bantuan benih padi varietas Inpari...