Aditia Ardiansyah Pimpin IWA Mbojo Unhas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Iful mengatakan, tindakan proaktif IWA Mbojo tersebut merupakan nilai plus yang dimiliki, sehingga membedakannya dengan organisasi mahasiswa lainnya. IWA Mbojo Unhas juga telah melaksanakan kegiatan lain, seperti melakukan penanaman massal bakau di Teluk Bima dan menyosialisasikan pendidikan di perguruan tinggi pada sejumlah SMA Negeri di Kota dan Kabupaten Bima.

Lulus SNMPTN 21 Orang

Pada tahun akademik 2022-2023, sebanyak 21 siswa dari sejumlah sekolah menengat atas/madrasah di Kota dan Kabupaten Bima lulus melalui jalur Seleksi Nasional Mahasiswa Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN). Dari 21 lulusan itu, terbanyak (5 orang) berasal dari SMA Negeri 1 Kota Bima, 4 dari SMAN 2 Lambu, masing-masing 2 orang dari SMAN 2 Kota Bima, SMAN 1 Bolo, dan MAN 2 Kota Bima, Satu orang masing-masing berasal dari SMAN 1 Soromandi, SMAN 4 Kota Bima, MAN 1 Kota Bima, MA Al Mushlisshin Parado, SMAN 1 Madapangga, dan SMAN 1 Sape.

Mereka masing-masing 2 orang diterima di Program Pendidikan Kesehatan Masyarakat, Agroteknologi Pertanian, Sastra Arab, Sastra Inggris, dan Biologi. Masing-masing 1 orang lainnya diterima pada Prodi Ilmu Gizi, Kehutanan, Ilmu Hukum, Keteknikan Pertanian, Teknik Lingkungan, Peternakan, Agribisnis, Manajemen, Ilmu Komputer, Teknik Sipil, dan Ilmu Sejarah.

Para lulusan SNMPTN ini kelak akan menjadi warga baru IWA Mbojo Unhas, Makassar. Organisasi ini khusus menghimpun para mahasiswa Bima yang belajar di Universitas Hasanuddin sebagai salah satu wadah belajar, berlatih, dan mengawasi penyelenggaraan pendidikan yang mereka alami selama di Unhas, (MDA)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jum'at Curhat, Kapolsek Ujung Tanah Tanggapi Isu Penculikan Anak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Gubernur Sulawesi Utara Membuka Penerbangan Perdana Manado-Toraja

PEDOMANRAKYAT, TORAJA - Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) memulai penerbangan perdana rute Manado-Toraja menggunakan maskapai Wings Air. Gubernur Sulut...

Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Beri Apresiasi Pengiriman Beras Kementan RI untuk Palestina

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (DPP IMM), melalui Bidang Buruh, Tani, dan Nelayan, menyampaikan...

Indonesia Berikan Bantuan 10.000 Ton Beras untuk Palestina, Mentan Amran: Ini Bentuk Solidaritas Nyata

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pemerintah Indonesia menyalurkan bantuan kemanusiaan berupa 10.000 ton beras kepada Palestina. Bantuan ini diserahkan langsung...

BAZNAS Luncurkan Program Z-Auto, Bukti Jika Zakat Bisa Digerakkan ke Sektor Produktif

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) terus menyemangati mustahik agar tidak berdiam diri dengan keadaan yang...