Pangdam Kunjungi Mako Yonif 726/Tamalatea Takalar, Ini Pesannya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.TAKALAR—Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Andi Muhammad Bau Sawa Mappanyukki, S.H., M.H., didampingi Ketua Persit Kartika Chandra Kirana PD XIV/Hasanuddin Ny. Amelia Andi Muhammad kunjungan kerja (kunker) ke Markas Komando (Mako) Batalyon Infanteri (Yonif) 726/Tml Takalar, Kamis (16/06/2022).

Kunker orang nomor satu di Kodam Hasanuddin ini dalam rangka silahturahmi dan tatap muka prajurit Yonif 726/Tml dan Persit Kartika Chandra Kirana Cabang LIX Yonif 726/Tml.

Pangdam dalam arahannya menegaskan, sebagai Pangdam Hasanuddin sejak dilantik Kasad lima bulan lalu, perlu dan wajib berkunjung ke satuan- satuan jajarannya. Apalagi Yonif 726/Tml merupakan salah satu satuan terbaik.

“Saya rasa perlu dan wajib berkunjung ke satuan ini, mengingat kesatuan Yonif 726/Tml ini merupakan satuan terbaik yang ada di lingkungan Kodam XIV/Hasanuddin. Saya bangga karena Yonif 726/Tml mempunyai sejarah yang sangat luar biasa dalam penugasan dalam maupun luar negeri,” ungkap pangdam.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pemerintah Kabupaten Enrekang Jalin Kerja Sama Pengendalian Inflasi dengan Tiga Daerah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Katimker Made Sudana: 127 PPL Resmi Pegawai Kementan, Akan Gelar Syukuran di ODTW Pincara Bupati akan Hadir

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Resmi menyandang status pegawai Kementerian Pertanian (Kementan), Penyuluh Pertanian Luwu Utara (Lutra) akan menggelar...

Disdik Sulsel Bekali Operator Cabang Dinas Lewat Bimtek BOSP 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pelaksana Tugas Sekretaris Dinas Pendidikan Sulawesi Selatan, Mustakim, membuka kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Bantuan Operasional...

UPT Pariwisata Lutra Gelar Rakor Perdana, Optimalkan Pelayanan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Objek Wisata Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (UPT Pariwisata) Kabupaten...