Relawan Milenial Makassar Gelar Kunjungan Silaturahmi ke Ketua BAZNAS Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kita semua kenal bahwa, Uzt Ashar Tamanggong adalah pendakwah hebat yang aktif sampai di sosial media. Apalagi Baznas di bawah kepemimpinan Uzt ATM sekarang sangat aktif bergerilya mengulurkan tangan untuk masyarakat di Kota Makassar yang membutuhkan. Ini berarti beliau sangat mengapresiasi gerakan-gerakan Relawan Milenial Makassar selama ini,” pungkasnya.

Mendengar permintaan Relawan Milenial Makassar, ATM sapaan akrab HM. Ashar Tamanggong mengaku, sebagai seorang yang besar dalam lingkungan Nahdliyin, dan tentunya banyak makan asam garam di berbagai kelembagaan dan organisasi kepemudaaan, tentunya menerima tantangan, termasuk tantangan dari relawan generasi milenial.

“Tugas yang berat bagi saya sebagai seorang pembina di sini, karena kalau sebagai dewan penasehat, saya hanya menasehati, kalau dewan pembina saya bisa memecat,” kelakar ATM di hadapan pengurus Relawan Milenial Makassar.

Di bagian lain ATM mengakui, kaum milenial hari ini agar saling mengisi dan tidak saling bertabrakan, sekaligus mereka adalah calon pemimpin masa depan. Karenanya, mereka saling menguatkan, saling memajukan, saling mengembangkan, serta menjaga dan mempertahankan permasalahan-permasalahan bangsa.

Diketahui Relawan Milenial Makassar adalah organisasi sosial yang di bentuk 2020 untuk melawan Covid-19, selain pandemi Relawan Milenial pun selalu hadir ketika ada bencana seperti gempa, longsor, kebakaran dan banjir. Termasuk aktif sebagai pendonor salah satu panti asuhan di Makassar, dan kadang hadir ketika ada perorangan yang membutuhkan bantuan. (din pattisahusiwa)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ramlan Badawi Buka Turnamen Bola Voli Bupati Mamasa Cup di Kecamatan Mambi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...