Baksos, Kapolres Gowa Anjangsana ke Beberapa Tempat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Setelah melakukan kunjungan ke panti asuhan, Kapolres melanjutkan ke rumah personel Polres Gowa, Aiptu Suprapto yang menderita sakit menahun (stroke) dan masih aktif menjalankan tugas.

Terakhir Kapolres Gowa bersama rombongan silaturahmi Warakauri istri dan keluarga Almarhum Aipda Hasrin di Kec.Pallangga untuk memberikan bantuan dan menyemangati serta mendoakan almarhum.

Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin mengatakan kegiatan yang dilakasanakannya ini merupakan bentuk rangkaian kegiatan Polri dalam menyambut hari Bhayangkara 1 Juli 2022 dengan menunjukkan kepedulian terhadap masyarakat, personil dan keluarga anggota.

“Semoga apa yang telah kami berikan dapat bermanfaat, untuk keluarga Aipda Hasrin semoga selalu diberi kesabaran, dan pak Aiptu Suprapto dapat segera sembuh, Aamiin” Ucap Kapolres Gowa. (*).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kerjasama PMD Gowa, Henny Anastasia Adakan Pelatihan Pembuatan Makanan dan Snack di Desa Bontolangkasa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Pinrang Minta Percepat Progres Revitalisasi Pasar Rakyat Sentral Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Sempat dikritisi oleh pedagang pasar terkait hasil pekerjaan pembangunan lapak los jualan di Pasar Sentral...

Penutupan Meriah Showcase UMKM Sinjai: Wabup Apresiasi Semangat Inovasi Pelaku Usaha

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Wakil Bupati Sinjai Andi Mahyanto Mazda secara resmi menutup kegiatan Showcase Pameran UMKM bertajuk "Local Digital...

Kebakaran di Pitumpanua, Rumah Panggung dan Sarang Walet Tiga Lantai Jadi Abu

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Sebuah rumah panggung milik warga di Dusun Batutittie, Desa Alelebbae, Kecamatan Pitumpanua, Kabupaten Wajo, hangus...

Camat Tomoni Timur Tekankan Disiplin ASN dan Penuntasan Program Akhir Tahun

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Camat Tomoni Timur, Yulius, menegaskan pentingnya keseimbangan antara hak dan kewajiban Aparatur Sipil Negara...