LPPTKA-BKPRMI Wisuda Murid TK – TPA Sidrap, Ini Harapan Bupati

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Sehingga menjadi tantangan besar bagi orang tua dalam mendidik anak agar mereka punya akhlak dan moral yang baik.

Untuk itu, kata Dollah Mando orang tua mempunyai tugas dan kewajiban dengan mengontrol waktu, kapan anak boleh bermain dan kapan pula harus berhenti bermain.

“Orang tua perlu mengawasi anak-anak dalam membentuk perkembangan mereka, membatasi anak dalam penggunaan smartphone. Perjalanan anak kita masih panjang maka peran aktif orang tua di rumah juga sangat menentukan,” jelas Dollah Mando

.Selain itu, kata, Dollah Mando yang perlu juga menjadi perhatian orang tua yakni mengawasi anak dalam pergaulan bebas agar terhindar dari pengaruh narkoba.

“Mari kita terus menjaga dan mendidik anak-anak kita perbanyak amalan, Semoga Kabupaten Sidrap menjadi Kabupaten Sidrap yang religius,” tutup Dollah Mando.

Di tempat yang sama, Wakil Ketua DPRD Sidrap, H. Syaharuddin Alrif menyampaikan terima kasih kepada para guru pengaji yang selama ini mendidik anak-anak dengan tulus dan ikhlas.

“Tentunya ini menjadi bekal untuk anak-anak kita dan juga orang tua di akhirat” Sebutnya Ia pun menyebutkan untuk mendukung kegiatan semua itu, Pemkab Sidrap, Pemprov dan DPRD Sulsel akan terus memperjuangkan kesejahtraan guru pengaji, ungkap Syaharuddin Alrif.

Turut hadir dalam kegiatan itu, Ketua DPRD Sidrap, H. Ruslan, Imam Besar Masjid Agung, H. Irwan Muhammad Ali, Ketua BPH Masjid Agung, H.Bachtiar, Kasi PD Pontren Kemenag Sidrap, Masrurah Said, serta perwakilan Kodim 1420 dan Polres Sidrap. (ris).

 

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jadi Pemimpin Pro Petani, Mentan Amran Dianugerahi Gelar Adat “To Anjarrekiyya Ri Kontutoje” di Selayar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Antusias Tinggi, Ribuan Guru dan Pelajar di Sinjai Ikuti Jalan Sehat

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif melepas ribuan peserta jalan sehat dalam rangka memperingati Hari Guru...

HIPPMAS FEST 2025 Dorong Kreativitas Pemuda dan Pertumbuhan UMKM di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Sinjai (HIPPMAS) ke-59, Dewan Pimpinan Cabang...

Jelang Musywil PKB Sul-Sel Ketua DPC PKB Wajo serukan Aklamasi untuk Azhar Arsyad

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tidak lama lagi pelaksanaan Musyawarah Wilayah (Muswil) Dewan Pengurus Wilayah Partai Kebangkitan Bangsa (DPW PKB)...

PT Aslam Group Gelar Bimbingan Manasik Umrah untuk Keberangkatan November–Desember 2025

PEDOMANRAKYAT, WAJO - PT Aslam Group Internasional menggelar bimbingan manasik umrah bagi jamaah yang dijadwalkan berangkat pada November...