Kunker ke Palopo: Pangdam Tegaskan Perlunya Peduli pada Masyarakat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.PALOPO—Hari ke-3 rangkaian kunjungan kerja (kunker) Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Andi Muhammad Bau Sawa Mappanyukki, S.H., M.H., didampingi Ibu Ketua Persit Kartika Chandra Kirana PD XIV Hasanuddin Ny. Amelia Andi Muhammad mengunjungi Kodim 1403/Palopo di Kota Palopo. Rabu (29/06/2022).

Dalam kunjungannya, cucu langsung dari H. Andi Mappayukki Raja Bone ke-32 dan cicit langsung dari Raja Gowa ke-34 I’Makkulau Daeng Serang Karaengta Lembang Parang ini, bertatap muka unsur Forkopimda dan memberikan pengarahan kepada personel Kodim 1403/Palopo yakni para Prajurit, PNS dan Ibu Persit.

Pangdam ketika ditemui oleh awak media menjelaskan bahwa kunjungan kerjanya di wilayah Kota Palopo khusus di Kodim 1403/Palopo ingin melihat langsung para prajurit dan keluarganya yang ada di Kota Palopo.

“Saya melaksanakan kunjungan kerja di wilayah Kota Palopo khusus di Kodim 1403/Palopo, saya ingin melihat langsung para prajurit saya dan keluarga besarnya yang ada di Kota Palopo,” Ungkapnya.

Selain itu saya ingin juga bersilatuhrahim dengan Forkopimda, tadi disambut oleh Bapak Walikota dan Forkopimda yang hadir dan saya juga sempatkan sholat dhuhur berjamaah di Masjid Agung Palopo, bersilatuhrahim dengan masyarakat Kota Palopo, Sambungnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Forkopimcam Somba Opu Perkuat Sinergitas Bersama Warga

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bank Sulselbar Serahkan Bantuan Mobil Ambulance ke-Pemkab Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Pemimpin Cabang Bank Sulselbar Kabupaten Soppeng Andi Yusri Nur Alam SE menyerahkan bantuan Coorporate Social...

SatResnarkoba Polres Soppeng Ringkus Lelaki M Residivis Kasus Narkoba

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Lelaki M (30) warga Kelurahan Jennae Kecamatan Liliriaja seorang residivis kasus narkotika kembali diringkus tim...

221 Lansia di Tomoni Timur Terima Bantuan Dari Pemerintah Daerah Lutim

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Sebanyak 221 warga lanjut usia (lansia) dari delapan desa di Kecamatan Tomoni Timur menerima...

Fery Surachmat Ungkap Buruknya Fasilitas RSUD Wajo: “Tenaga Medis Tak Bisa Bekerja Maksimal”

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Sekretaris Komisi IV DPRD Kabupaten Wajo, Fery Surachmat, menyoroti kondisi fasilitas dan pelayanan di Rumah...