Bone Juara Umum MTQ Ke-32

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE –

Kabupaten Bone keluar sebagai juara umum Musabaqah Tilawatil Quran ke-32 setelah merebut juara pertama di delapan kategori lomba, juara 2 di 5 kategori dan 3 di satu kategori lomba dengan total poin 106.

Berdasarkan hasil pengumuman dewan juri, ada lima kabupaten/ kota yang masuk 5 besar yakni ; Kabupaten Bone, Kota Makassar, Takalar, Pinrang, dan  Kabupaten Pangkep.

Posisi kedua ditempati Kota Makassar dengan total nilai 51 poin, menyusul Kabupaten Takalar di tempat ketiga, (39 poin), Pinrang di urutan 4 dengan poin 36, dan Kabupaten Pangkep di urutan kelima dengan nilai 22 poin.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolda Sulsel Hadiri Pembukaan Gerakan Pangan Murah Serentak Jelang Idul Fitri 2025

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Keluhkan Kebisingan Warkop, Warga Resah, Petugas Gabungan Lakukan Sidak Malam

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pemerintah Kecamatan Tamalate menanggapi keluhan masyarakat terkait kebisingan dari aktivitas musik sebuah warung kopi (warkop)...

Sidang Kasus Korupsi Proyek Perpipaan Makassar, Saksi Bank Bukopin Syariah Dihadirkan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri Makassar kembali menggelar sidang perkara dugaan korupsi...

Tingkatkan Sinergitas, Kapolres Bersama Ketua PN Sambangi Kajari Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Dalam upaya terus meningkatkan sinergitas antar Aparat Penegak Hukum (APH) di Kabupaten Soppeng , Kapolres...

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor Curian  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...