Tebar Qurban Nusantara Wahdah Inspirasi Zakat Bahagiakan Masyarakat Kampung Mualaf Nusa Tenggara Timur

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KUPANG – Program Tebar Qurban Nusantara Wahdah Inspirasi Zakat kini sampai di Kampung Muallaf Desa Merdeka, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Selasa (12/07/2022).

Sebanyak 135 kantong/kg daging dibagikan kepada warga yang diantaranya adalah muallaf dan yatim dhuafa. Warga menyambut dengan sangat baik terhadap kedatangan relawan, dan sangat senang atas program qurban yang dilaksanakan di sana.

Rasa syukur dan ucapan terima kasih diberikan kepada Wahdah Inspirasi Zakat atas program qurban yang dilaksanakan di kampung di lokasi mereka.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pelantikan DPP Bara JP 2025–2030 Jadi Magnet Perhatian Publik, Affandy : Tonggak Baru Relawan Pengawal Perubahan Nasional

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...

Achi Soleman dan Anak-Anak yang Selalu Didekati

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Achi Soleman tak pernah canggung berada di tengah anak-anak. Ada naluri yang bekerja dengan sendirinya....