RSP Gagasan Bupati ASA, Manfaatnya Luar Biasa, Hingga Dilirik Daerah Lain

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Menurutnya, jumlah kunjungan di rumah singgah pasien dari sejak bulan Januari hingga Juni 2022 ini sudah mencapai lebih dari 200 kunjungan dengan jumlah pasien sebanyak 62 orang.

“Dari tiga rumah singgah yang sudah kami siapkan, ada 200 lebih jumlah kunjungan dengan 62 pasien yang sudah menggunakan fasilitas rumah singgah ini baik pasien rawat inap maupun rawat jalan. Jadi banyak pasien yang datang berulang 3 sampai 5 kali dengan menggunakan fasilitas ini,” ungkapnya.

Mahyuddin menambahkan, inovasi yang dicetuskan oleh Bupati Sinjai ASA ini bahkan mendapat apresiasi dari beberapa daerah lain. Hal ini terbukti sudah beberapa kabupaten di Sulsel maupun di luar Sulsel yang melakukan studi tiru ke Sinjai untuk mempelajari inovasi ini.

Sementara itu Bupati ASA menuturkan, dengan fasilitas ini, keluarga pasien tidak lagi mengeluhkan permasalahan biaya karena Pemda sudah menyiapkan rumah singgah yang dekat dengan akses rumah sakit rujukan.

“Semoga dengan adanya program atau inovasi ini dapat membantu dan meringankan beban warga yang sedang melakukan pengobatan di Makassar,” harapnya. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  SMAN 2 Enrekang Matangkan Persiapan Ujian Akhir Semester

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...