Lomba Perahu Ketinting Memiliki Potensi Tarik Wisatawan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Suyudi juga mengatakan, kegiatan ini terselenggara berkat partisipasi tokoh masyarakat dan pemuda Pallameang, yang bekerjasama dengan POKDARWIS PANTAI UJUNG TAPE di Kelurahan Pallameang, Kecamatan Mattiro Sompe, Kabupaten Pinrang

Pada lomba balapan perahu ces kali ini, diikuti setidaknya 40 peserta dari berbagai daerah, diantaranya peserta dari daerah Mamuju dan Majene (Sulbar). Ajang ini juga memperebutkan sejumlah hadiah menarik lainnya, seperti motor Yamaha Vega 1 unit, 2 unit kulkas dan 2 unit mesin cuci.

Kegiatan ini mampu menyedot warga untuk menyaksikan kegiatan lomba di Pantai Ujung Tape tersebut. (Bush)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolsek Maritengngae Sidrap AKP Andi Mappahairul Temui Danramil

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Empat Personil Angkatan 2003 Bharaduta Polres Soppeng Naik Pangkat Istimewa

PEDOMAN RAKYAT,SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin upacara Korp Raport (laporan kenaikan pangkat )...

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...