Pemda dan Masata Akan Gelar Toraja Highland Festival 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Karena dengan adanya Toraja Highland Festival ini merupakan bagian salah satu promosi dan branding pariwisata Toraja Utara untuk semakin meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan.

Hal ini bisa dicapai dengan kalender event yang semakin banyak dan beragam seperti THF 2022 dimana selain pameran, juga akan  mempromosikan pariwisata berbasis budaya, olah raga, dan jelajah bersepeda wisata desa.

“Saya juga mengharapkan dukungan penuh buat panitia di Toraja Utara ini yaitu dari Pemerintah, Akademisi, Pengusaha, Komunitas, dan Media untuk penyelenggaraan event THF tahun ini,” harap Frederik Victor Palimbong, ST. (man)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Perangkat Desa Sawakung Beba Protes Rangkap Jabatan dan Gaji Tidak Sesuai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...