Jelang Pelantikan, PD PMTI Luwu Utara Audiens Ke Forkopimda

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MASAMBA –

Menjelang pelantikan yang diagendakan berlangsung, Sabtu (27/8/2022), Pengurus Daerah Perhimpunan Masyarakat Toraja Indonesia (PD PMTI) Luwu Utara, melakukan audiens dengan sejumlah instansi.

Kamis (18/8/2022), mereka mengunjungi Sekda Luwu Utara, Armiadi, di Kantor Bupati Lutra, Jl Simpurusiang, Kelurahan Bone Tua, Kecamatan Masamba.

Rombongan yang terdiri dari Marthina Simon (ketua), Lukas Anden (wakil ketua), Daniel Sulo Buyang (sekretaris), Salistiani (bendahara) dan Humas Kominfo.

Kepada Sekda Lutra, Ketua PD PMTI, Marthina Simon mengatakan, kehadirannya bersama pengurus PD PMTI Luwu Utara, untuk bersilaturahmi menyampaikan terbentuknya kepengurusan organisasi tersebut di Lutra. Sekaligus menyampaikan rencana pelantikan dan pengukuhan pengurus.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Masyarakat Enam Desa dan Mahasiswa Gelar Aksi Damai, Tuntut PT Barapala Segera Angkat Kaki dari Kawasan Unterudang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...